Home » » 4 Jenis Usaha dengan Modal Kecil yang Menguntungkan

4 Jenis Usaha dengan Modal Kecil yang Menguntungkan

Posted by BISNIS ONLINE on Tuesday, August 27, 2013

4 Jenis Usaha dengan Modal Kecil yang Menguntungkan | Assalamua’laikum,,bagaimana kabarnya sahabat Blog Bisnis Online Gaptek,,?
Mudah-mudahan dalam keadaan sehat,dan makin bertambah rezekinya,,


jenis usaha kecil yang menguntungkan

Kali ini saya akan memberikan sedikit informasi bagi anda Para pencari usaha,yang kebetulan anda terkendala dengan modal,memang di dunia usaha ,modal adalah salah satu faktor penting yang harus ada,supaya  usaha tersebut bisa berjalan, meskipun  tidak ada modal,tetap usaha tersebut bisa berjalan contohnya,anda bisa  menjual barang orang lain,tanpa anda harus membeli barang tersebut,atau mengeluarkan  modal untuk membeli barang tersebut.

Nah bagi anda yang mepunyai modal tetapi jumlahnya kecil,jangan patah semangat dulu,karena  disini saya akan memberikan informasi 4 Jenis Usaha dengan Modal Kecil yang Menguntungkan,dan ini bisa di jalankan oleh siapa  saja,tentunya yang mau berusaha iaaa,,? J

Oke,,kita mulai siap” di simak ia,siapa tahu bisa membantu anda untuk  menjadi wirausaha yang sukses  :

Usaha Kuliner
1.Keripik
Ngomong” soal keripik,siapa yang tidak kenal yang namanya Keripik Ma Icih,itu tuh yang pedasnya  bisa berlevel level asal Bandung ,makanan ini sangat di gemari semua kalangan, karena makanan tersebut mempunyai ciri khas,dan juga rasa yang khas,maka makan tersebut langsung banyak penggemarnya,dan tentu omset yang di dapatnya juga sangat fantastis,meskipun barang yang di jualnya,tidak terlalu mewah,tetapi karena di tambah rasa yang unik,dan di kemas dengan yang khas,maka akan menghasilkan barang yang berkualitas tinggi,nah bagi anda yang mau berjualan keripik anda juga bisa memulainya dari sekarang dengan modal yang tidak terlalu besar,andapun sudah bisa berjualan makanan tersebut,siapa tahu anda bisa besar seperti  Keripik Ma Icih.

Usaha Gadget
2.Jual Gadget dan Pulsa
Gadget dan Pulsa sekarang ini sudah menjadi kebutuhan pokok,setiap orang pasti mempunyai handphone dan membutuhkan pulsa,nah ini menjadi peluang besar buat anda yang ingin memulai usaha dari berjualan gadget dan pulsa.tidak sedikit orang yang sukses di usaha ini,bahkan sampai ada yang membuka cabang,dan mempunyai banyak pelanggan,jadi jangan buang kesempatan ini.

Usaha di Bidang Jasa
3.Jasa Service Komputer laptop
Nah yang satu ini tidak kalah menguntungkannya dengan yang di atas,bagi anda yang mempunyai keahlian,terutama di bidang service menyervice komputer atau laptop,mulai sekarang saya sarankan anda mulai serius untuk menekuni bidang ini,karena apa,? Karena komputer Pc dan Laptop sekarang ini sudah banyak penggunanya,karena barang ini sering di pakai,maka kemungkinan untuk terjadi kerusakan sangat besar sekali,dan di sinilah peran kita sebagai Jasa service akan di butuhkan oleh pengguna komputer atau laptop tersebut,tidak semua orang bisa memperbaiki komputernya sendiri,modal yang di keluarkan juga tidak terlalu besar,Cuma pengetahuan ilmu tentang service komputer dan alat-alat servicenya,anda berminat untuk mencobanya,,?

Usaha di Bidang IT
4.Usaha Toko Online
Tidak asing lagi kedengarannya,bagi kita yang sering berselancar di dunia maya dengan yang namanya Toko Online,Kalau kita lihat,banyak sekarang ini orang yang kaya mendadak,bukan karena dapat hadiah,tetapi mereka usaha,yaitu mereka membuka usaha Toko Online,Apa saja yang mereka jual di Toko Online,? Mereka menjual apa saja,baik produk yang nyata ataupun produk digital,untuk membuka Toko Online,kita tidak harus mempunyai Produk sendiri,tetapi kta juga bisa menjual produk orang lain,dengaan system pembagian komisi yang sudah di sepakati dengan pihak produsen.

Sebenarnya masih banyak Jenis usaha dengan modal kecil yang menguntungkan yang bisa kita cari,tetapi kalau kita Cuma mencari terus, tanpa ada tindakan tidak akan ada gunanya,yang ada kita bisa pusing sendiri karena terlalu banyak perbandingan dan pilihan.
Saran saya Pilihlah salah satu,tekuni dan Fokuslah,sampai kita berhasil,,


Salam sukses sahabat,,,




Thanks for reading & sharing BISNIS ONLINE

Previous
« Prev Post

0 komentar:

Post a Comment

Search