Home » , » Tool Pintar Untuk Mengetahui kata Kunci Terhadap Artikel Yang Anda Posting

Tool Pintar Untuk Mengetahui kata Kunci Terhadap Artikel Yang Anda Posting

Posted by BISNIS ONLINE on Saturday, July 23, 2011

Kata KUNCI atau KEYWORD utama untuk artikel yang anda posting sangat penting untuk anda ketahui agar sesuai degan artikel anda dan dapat tampil di halaman utama mesin pencari google.Ada perangkat lunak yang tersedia sekarang hebat yang benar-benar dapat membantu Anda mendapatkan kata kunci yang sesuai dengan artikel anda.

Kenapa demikian, sebab untuk menganalisa sebuah kata kunci yang akan kita masukkan ke dalam postingan kita sangat terpengaruh di mata search engine. Karena sebaik apa pun artikel dan informasi yang terkandung dalam artikel tersebut jika tidak ada pengunjung sama saja tidak mempunyai arti apa-apa.

Nah di sini saya ingin berbagi dengan anda tentang cara mengetahui kata kunci untuk sebuah artikel yang akan kita posting, yaitu dengan menggunakan SEO TOOL dari  SEOmoz.  Dengan bantuan tool ini anda sangat mudah menentukan sebuah kata kunci yang  layak anda pakai untuk sebuah artikel yang akan anda posting. sehingga artikel yang akan anda posting tersebut akan menjadi sebuah artikel yang berkualitas di mata
search engine google.

Tool ini gratis, dan anda hanya cukup mendaftarkan diri alias signup dulu di sana,baru anda dapat menggunakannya. lalu kita dapat menggunakan tool tersebut untuk menganalisa kata-kata yang ada dalam artikel kita.

Untuk menggunakannya anda dapat menuju ke TKP nya di :

http://www.seomoz.org/term-extractor

Contoh artikel saya :

http://blogingdaninternet.blogspot.com/2011/07/tool-pintar-untuk-mengetahui-kata-kunci.html

Hasil kata kunci yang di dapat dari artikel tersebut sesuai dengan persentasi dari yang tertinggi sampai yang terendah, dan saya hanya ambil yang tertinggi saja untuk kata kuci artikel ini.

seperti di bawah ini :

untuk                  100%

tool                     81%

pintar                  81%

mengetahui          81%

kunci                   81%

kata                     81%

artikel                  66%

blogging               62%

internet                 62%

posting                 50%

Demikian semoga dapat bermanfaat.

Thanks for reading & sharing BISNIS ONLINE

Previous
« Prev Post

0 komentar:

Post a Comment

Search